Artikel Terkini
-
Kegiatan Posyandu Banjar Dinas Tegal
19 Desember 2024 14:10:42 WITA Desy ArisandiKamis, (19/12/2024) Sedang dilaksanakan Kegiatan Pos Pelayanan Terpadu (Posyandu). Posyandu merupakan salah satu program penting bagi masyarakat di Desa Kubutambahan. Posyandu yang diselenggarakan secara rutin setiap bulan memiliki peran vital dalam menjaga kesehatan dan kesejahteraan warga. Melalui ..selengkapnya
-
LATIHAN DASAR LINMAS KECAMATAN KUBUTAMBAHAN
22 April 2024 15:15:07 WITAMenindaklanjuti surat Kepala Satuan Polisi Pamong Praja Kabupaten Buleleng Nomor : 300.1.4/579/Satpolpp, tertanggal 17 April 2024 terkait dengan Pelaksanaan Latihan Dasar Linmas Tahun 2024, oleh karena itu Desa Kubutambahan mengirim 3 Anggota Satlinmas dalam kegiatan latihan dasar Linmas yang berlangsung ..selengkapnya
-
NGAYAH MERERESIK RING PURA DESA ADAT KUBUTAMBAHAN
22 Maret 2024 10:35:04 WITAJum'at, 22 Maret 2024. Pemerintahan Desa Kubutambahan melaksanakan kegiatan ngayah gotong royong atau "mereresik ring Pura Desa Adat Kubutambahan". Kegiatan ini dilaksanakan dalam rangka pelaksanaan Upacara/Upakara Melasti Ida Bhatara Turun Kabeh Purnama Kedase Desa Adat Kubutambahan, Kecamatan Kubutambahan, ..selengkapnya
-
KLIAN BANJAR DINAS TUKAD AMPEL MENGHADIRI ACARA INAGURASI SMA NEGERI BALI MANDARA
08 September 2023 12:29:31 WITAJumat, 8 September 2023 Pemerintah Desa yang di wakili oleh Klian Banjar Dinas Tukad Ampel menghadiri Acara Inagurasi SMA Negeri Bali Mandara tahun ajaran 2023-2024 dengan menerima sebanyak 147 orang siswa baru untuk kelas X yang berasal dari beberapa kabupaten di Provinsi Bali yaitu Kabupaten Buleleng, ..selengkapnya
-
LPM Desa Kubutambahan
28 Agustus 2023 11:20:25 WITA
-
KEGIATAN JALAN SANTAI
07 Agustus 2023 14:14:26 WITADalam rangka memperingati HUT Kemerdekaan RI ke 78, Kecamatan Kubutambahan mengadakan Jalan Sehat pada Senin, 07 Agustus 2023. Acara tersebut dimulai sejak pukul 07.00 WITA dan berakhir dengan undian doorprize pada pukul 09.30 WITA. Acara tersebut diikuti oleh seluruh Instansi dan Lembaga ..selengkapnya
-
KEGIATAN FOGGING DI WILAYAH BANJAR DINAS KUBUANYAR
30 Mei 2023 10:29:36 WITAPemerintahan Desa kembali menyelenggarakan kegiatan Fogiing di wilayah Banjar Dinas Kubuanyar, Desa Kubutambahan pada Hari Rabu, 24 Mei 2023. Kegiatan fogging ini merupakan suatu bentuk upaya pemerintah untuk mengantisipasi/meminimalisir/memutus penularan kasus Demam Berdarah akibat Nyamuk ..selengkapnya
-
SOSIALISASI DESA SADAR HUKUM OLEH KEMENTERIAN HUKUM DAN HAM PROVINSI BALI
30 Mei 2023 10:05:50 WITAPemerintah Desa Kubutambahan melaksanakan kegiatan sosialisasi Desa Sadar hukum dengan Narasumber dari Kementerian Hukum dan Ham Provinsi Bali, pada Selasa, 23 Mei 2023. Kegiatan monev yang diadakan oleh Kementerian Hukum dan Ham hari ini terkait dengan desa sadar hukum sehingga setiap ..selengkapnya
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Ketua Forkom Perbekel Kecamatan Kubutambahan Melaksanakan Koordinasi dengan Camat Kubutambahan
- Rapat Staff Pemerintahan Desa Kubutambahan
- Sosialisasi Koperasi Merah Putih: Membangun Ekonomi Desa yang Kuat
- Sosialisasi Kegiatan Pembangunan Betonisasi Jalan Subak Tambahan menuju Subak Uma Desa
- Sosialisasi Kegiatan Pembangunan Rabat Beton Jalan Subak Tukad dalem Menuju Subak Babakan
- Sosialisasi Pencegahan TPPO dan TPPM
- Uleman bakti pengajum Ida Batara Sesuhunan jagi Melasti rahina Saniscara, 12 April 2025, galah 08.00