Pembinaan dan Pengawasan Terhadap Penginapan di Wilayah Desa
29 Agustus 2023 11:11:50 WITA
Senin, 28 Agustus 2023 Klian Banjar Dinas Kajekangin (Komang Sugiawan) dan Klian Banjar Dinas Tukad Ampel (Kadek Sukalana) mendampingi tim dari Satuan Tugas Percepatan Pelaksanaan Tata Kelola Pariwisata Kabupaten Buleleng dalam rangka melaksanakan pengecekan, pembinaan dan pengawasan lapangan di beberapa tempat penginapan yang ada di Desa Kubutambahan. Dalam pengecekan lapangan dimaksud tim satuan tugas dimaksud dari unsur Dinas Pariwisata Kabupaten Buleleng, Satpol PP Kabupaten Buleleng, Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Kabupaten Buleleng, dan Dinas BPKPD Kabupaten Buleleng. Kegiatan ini dilaksanakan sesuai dengan surat dari Dinas Pariwisata Kabupaten Buleleng Nomor : 500.13/1337/VIII/2023, Perihal : Mohon bantuan fasilitasi.
Dalam kegiatan ini ada beberapa hal yang dilaksanakan pembinaan yaitu seperti, perijinan terhadap penginapan, keberihan lingkungan, sarana prasarana yang disediakan, dan keamanan terhadap pengunjung ataupun lingkungan penginapan dimaksud.
Dokumen Lampiran : Surat
Komentar atas Pembinaan dan Pengawasan Terhadap Penginapan di Wilayah Desa
Formulir Penulisan Komentar
Layanan Mandiri
Silakan datang / hubungi perangkat Desa untuk mendapatkan kode PIN Anda.
Masukkan NIK dan PIN!
Statistik Kunjungan
| Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
| Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- LAYANAN KESEHATAN TERPADU: POSYANDU SARI TAPAK DARA LAYANI MASYARAKAT
- TRAGEDI DI PANCASARI: WARGA KUBUTAMBAHAN DITEMUKAN TEWAS, KELUARGA SEPAKAT TAK TEMPUH JALUR HUKUM
- MENUJU TERTIB ADMINISTRASI, PEMDES KUBUTAMBAHAN TERIMA PEMBINAAN INTENSIF DARI DINAS KEARSIPAN
- LAYANAN KESEHATAN TERPADU: POSYANDU PENGIPUAN LAYANI MASYARAKAT
- SINERGI DESA: PEMDES KUBUTAMBAHAN TERIMA KUNJUNGAN BPS KABUPATEN BULELENG TERKAIT PELAKSANAAN SUSENA
- LAYANAN KESEHATAN TERPADU: POSYANDU RARE RAHAYU LAYANI MASYARAKAT
- MEMAKNAI MALAM PENGAMPUNAN: PEMERINTAH DESA KUBUTAMBAHAN UCAPKAN SELAMAT HARI RAYA SIWALATRI 2026


















